Selasa, 15 Oktober 2024

Dilantik Bawaslu Magetan, 54 Panwascam Diwanti-wanti Jaga Integritas

Magetan – Sebanyak 54 Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam), resmi dilantik Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Magetan di Pendopo Surya Graha, Sabtu (25/5/2024).

54 Panwascam yang terdiri dari panwascam existing dan baru tersebut akan bertugas dalam Pilkada Magetan 2024.

Ketua Bawaslu Magetan, Muhamad Kilat Adi Nugroho Saifullah mengimbau kepada panwascam terpilih untuk terus menjaga integritas dalam menjalankan tugasnya.

“Selamat menjalankan tugas kepada seluruh anggota panwascam yang baru dilantik. Tetap jaga integritas, bekerja secara profesional untuk demokrasi yang jujur dan adil,” ucap Kilat.

Hal senada disampaian PJ Bupati Magetan Hergunadi. Menurutnya, netralitas penyelenggara harus diutamakan. Sehingga, bisa menjadikan demokrasi yang lebih baik.

“Panwascam merupakan institusi yang sangat penting dalam menentukan jalannya demokrasi. Saya berharap kedepan akan lebih baik, sehingga bila demokrasinya baik pasti akan didapatkan pemimpin yang baik juga,” kata Hergunadi. (rud/mk)

Berita Terkait

Hot this week

Poling Bupati dan Wakil Bupati Magetan 2024

Catatan: Ukuran poster dibuat sama besar, mengambil dari poster...

Khofifah ke Magetan, Muncul Gerakan Relawan Menangkan Duo Srikandi Muslimat NU, Khofifah – Ida Yuhana Ulfa

Magetan – Sepanjang hari ini, Minggu (6/10/2024), calon gubernur...

Pertarungan Waktu dan Regenerasi: Bonus Demografi Pilkada Magetan 2024

PILKADA serentak tinggal hitungan hari. Bagi sebagian wilayah, ini...

Konservasi Energi, Cara Suhargo Menghemat Listrik dari Penerangan Jalan di Magetan

Magetan - Kabupaten Magetan masih minim Alat Penerangan Jalan...

Beredar Rumor Jual Beli Jabatan di Pemkab Magetan, Rumah Kita: Kalau Benar, Masyarakat Dirugikan

Magetan – Bupati Magetan periode 2018 -2023 Suprawoto, diakui...
spot_img

Berita Terbaru

Beredar Rumor Jual Beli Jabatan di Pemkab Magetan, Rumah Kita: Kalau Benar, Masyarakat Dirugikan

Magetan – Bupati Magetan periode 2018 -2023 Suprawoto, diakui...

Pertarungan Waktu dan Regenerasi: Bonus Demografi Pilkada Magetan 2024

PILKADA serentak tinggal hitungan hari. Bagi sebagian wilayah, ini...

Baru Dipasang, APK Paslon Nomor 3 yang Difasilitasi KPU Magetan Dirusak

Magetan - Tim Pemenangan Paslon Nomor 3, menyayangkan adanya...

Diganjar Penghargaan, Penanganan Konflik Sosial di Magetan Terbaik Jawa Timur

Magetan – Pemkab Magetan Kembali menoreh prestasi tepat di...
spot_img

Popular Categories