Jumat, 4 Oktober 2024

UPDATE 10 Agustus: Tambahan Lima Warga Positif Covid-19

Magetan – Hari ini, Senin (10/8/2020), ada kabar kurang baik untuk warga Magetan. Ada lima warga yang dinyatakan positif Covid-19.

“Dengan bertambahnya lima pasien yang terkonfirmasi positif Covid-19, maka terdapat 175 orang konfirmasi, 134 orang sembuh, delapan orang meninggal, 33 orang dalam pemantauan,” ujar juru bicara Gugus Tugas, Saif Muchlissun.

Kelima warga tersebut berasal dari wilayah kecamatan berbeda, yakni :

1. Pasien ke-171, inisial Gmn, 37 tahun, laki-laki, warga Desa Sambirobyong, Kec. Sidorejo. Pasien ini merupakan kontak erat pasien ke-158, inisial TEW, 48 tahun, laki-laki, warga Kec. Sidorejo, yang terkonfirmasi tanggal 30 Juli 2020.

2. Pasien ke-172, inisial Hrn, 40 tahun, perempuan, warga Desa Soco Kec. Bendo, pasien merupakan kontak erat pasien ke-166, inisial ZL, 19 tahun, perempuan, warga Kec. Bendo yang terkonfirmasi pada 5 Agustus 2020.

3. Pasien ke-173, inisial Smn, 54 tahun, perempuan warga Desa Tinap Kec. Sukomoro, pasien merupakan kontak erat pasien ke-152, inisial RN, 42 tahun, perempuan, warga Kec. Plaosan yang terkonfirmasi pada 23 Juli 2020.

4. Pasien ke-174, inisial BR, 50 tahun, laki-laki, warga Desa Gunungan Kec. Kartoharjo, pasien melakukan perawatan di RS di Kab. Ngawi.

5. Pasien ke-175, inisial Smr, 60 tahun, perempuan warga Desa Jeruk Kec. Kartoharjo, pasien berstatus awal suspect di RS pemerintah di Kab. Magetan. (ar/mk)

Berita Terkait

Hot this week

Konservasi Energi, Cara Suhargo Menghemat Listrik dari Penerangan Jalan di Magetan

Magetan - Kabupaten Magetan masih minim Alat Penerangan Jalan...

Poling Bupati dan Wakil Bupati Magetan 2024

Catatan: Ukuran poster dibuat sama besar, mengambil dari poster...

Aksi – Reaksi – Refleksi Literasi

Oleh: Muries Subiyantoro, Guru BK SMPN 1 Magetan Tulisan ini...

Dugaan Ujaran Kebencian, Forum Masyarakat Peduli Khofifah Polisikan Akun Medsos

Magetan – Puluhan masyarakat yang tergabung dalam Forum Masyarakat...

Safari ke Muslimat, Bunda Merasa Pulang ke Rumah Sendiri

Magetan – Antusiasme mewarnai setiap kunjungan Bunda Nanik Sumantri...
spot_img

Berita Terbaru

spot_img

Popular Categories